AlatPendingin2.BlogSpot.Com. Samsung lagi-lagi merilis salah satu produk terbarunya yang memiliki kode AR12HVSDBWKN. Alat pendingin ruangan yang satu ini memiliki tampilan yang dinamis dan sedap di pandang mata. Samsung Air Conditioner dirancang sesuai dengan kebutuhan masyarakat Indonesia. Design unik berbentuk segitiga menjadikan pendinginan yang lebih cepat dan merata, mudah perawatan dan tahan lama. Dengan dimensi yang tidak terlalu menyita tempat yaitu hanya 826 x 260 x 275 mm Net Dimension (Indoor) dan 720 x 548 x 265 mm Net Dimension (Outdoor) untuk berat alat pendingin yang satu ini memiliki berat hanya 9.8 kg Net Weight (Indoor).

Samsung Air Conditioner dengan pendinginan udara yang lebih cepat menggunakan mode Fast Cool, sehingga pendinginan terjadi dengan cepat. Kemudian secara otomatis mengubah ke mode Comfort Cool untuk mempertahankan suhu yang diinginkan. Jadi Anda tidak akan merasa dingin dan tak perlu repot mengubah secara manual pengaturan tersebut. Dan ini semua akan menjadi penawaran yang menarik untuk kita pertimbangkan dalam memilih dan menetukan akan produk berkualitas
Satu lagi yang di tawarkan samsung dalam produk unggulan yang satu ini adalah Auto Save Energy. Yaitu dengan mode Single User, Anda tidak perlu berulang kali mengubah AC Samsung dan mematikan untuk menghemat energi atau khawatir tentang menggunakannya jika panas berlebih. Pada mode ini kompresor dan kipas bekerja cukup lama untuk mempertahankan suhu yang diinginkan dan secara otomatis mati saat temperatur telah tercapai. Sehingga penggunaan listrik lebih sedikit menjaga tagihan listrik Anda rendah dan kamar tetap dingin.
Spesifikasi dan Performa

Performa
1.  10 /min Air Circulation (Max)
2.  12,800 Btu/hr Capacity (Cooling)
3.  4,026 - 13,648 Cooling Capacity
4.  3.75 kW Cooling Capacity
5.  3,226 Kcal/hr Cooling Capacity
6.  3.71 W/W EER Cooling Energy Efficiency
7.  12.67 Btu/hW EER (Cooling) Energy Efficiency
8.  1.5 l/hr Moisture Removal
9.  47 dBA Noise Level (Outdoor High)
10. 37 / 21 dBA Noise Level (Indoor High / Low)

Spesifikasi Fisik
1.  826 x 260 x 275 mm Net Dimension (Indoor)
2.  720 x 548 x 265 mm Net Dimension (Outdoor)
3.  9.8 kg Net Weight (Indoor)


Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan masukan email anda dibawah ini dan tentu saja gratis, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Pusat Harga Alat Pendingin Terbaru
GTA 5 Plus